Anda bisa sukses sekalipun tak ada orang yang percaya anda bisa

Sabtu, 14 April 2012

soal uji coba un tingkat sekolah II Geografi tahun 2012


PEMERINTAH KOTA SEMARANG

DINAS PENDIDIKAN

SMA 10 SEMARANG

UJI COBA UN TINGKAT SEKOLAH II
TAHUN PELAJARAN 2011 / 20112
 

AMATA PELAJARAN : GEOGRAFI                                          
HARI / TANGGAL    : Kamis, 9 Februari 2012
KELAS                       : XII IS
WAKTU                     :  07.15 – 09.15                      
 


1.      Adanya pusat daerah kegiatan di daerah perkotaan merupakan salah satu ciri dari penggunaan lahan yang berpola ... .
a. sektoral
b. konsentris
c. inti berganda
d. tinier
e. scatered

2.      Bagian dari wilayah kota yang ditandai oleh sifat-sifatnya yang mirip dengan wilayah kota, kecuali dengan pusat kota, dinamakan dengan ... .
a. city
b. sub urban
c. sub urban fringe
d. urban fringe
e. rural urban fringe

3.      Suatu mass perubahan pertumbuhan pen­duduk, dari tingkat yang tinggi menuju tingkat pertumbuhan yang rendah disebut....
a. statistik kependudukan
b. registrasi vital
c. dinamika kependudukan
d. transisi demografi
e. revolusi demografi

4.      Jenis rumput yang terdapat di daerah lintang tinggi, yang berupa rumput kerdil serta tahan dengan suhu udara rendah adalah ... .
a. lumut.
b. taiga
c. steppa
d. savana
e. tundra

5.      Di Nusa Tenggara Timur dengan suhu udara yang tinggi dan curah hujan yang relatif rendah, cenderung mengakibatkan muncul­nya region ... .
a. hutan hujan tropik
b. taiga
c. hutan musim
d. savana
e. tundra

6.      Suatu wilayah yang digambarkan dengan garis kontur rapat menunjukkan daerah yang .. .
a. bergelombang
b. datar
c. terjal
d. landai
e. bergunung-gunung


7.      Jarak titikA ke titik B di peta 12 cm, ternyata jarak yang sebenarnya di lapangan adalah 3600 m berarti skala peta tersebut adalah ....
a. 1:300    
b. 1:3.000
c. 1 : 30.000
d. 1:300.000
e. 1:3.000.000
  
8.      Berikut ini yang termasuk dalam unsur-unsur citra adalah, kecuali... .
a. bentuk dan ukuran
b. rona dan warna
c. ketinggian dalam pengambilan gambar
d. tekstur dan bayangari
e. pola dan asosiasi

9.      Iklim di daerah peralihan relatif lebih kering dengan kelembapan udara yang rendah, sehinggajenis flora Indonesia di daerah Nusa Tenggara pada umumnya berupa... .
a. hutan musim
b. hutan hujan tropis
c. sabana tropis
d. hutan bakau
e. hutan campuran

10.  Contoh dari hewan di Indonesia yang bercorak wilayah peralihan yang terletak antara garis wallace dan garis weber adalah... .
a. gajah, harimau, komodo
b. kanguru, cendrawasih, kasuari
c. badak, harimau, kera, panda
d. komodo, anoa, maleo
e. kuskus, kanguru, komodo

11.  Negara yang kota-kotanya memiliki pusat pertumbuhan merata, merriiliki pengaruh terhadapjumlah... .
a. kelahiran yang relatif seimbang
b. kematian yang relatif seimbang
c. urbanisasi yang relatif seimbang
d. eksporyang relatif seimbang
e. tenaga kerja yang relatif seimbang

12.  Kegiatan berikut ini tergolong ke dalam industri ekstraktif adalah, kecuali... .
a. perkebunan
b. pariwisata
c. perikanan
d. peternakan
e. pertambangan

13.  Perhatikanlah pemyataan di bawah ini dengan saksama!
1. Indeks desentralisasi
2. Indeks spesialisasi
3. Kurva Lorenz
4. Kurva normal
Ukuran untuk menjelaskan persebaran lokasi industri ditunjukkan pada nomor... .
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2, dan 4
c. 2, 3, dan 4
d. 1 dan 2
e. 2 dan 4
       

14.  Perhatikanlah perntayaan di bawah ini dengan saksama!
1. Perbedaan air pasang naik dan pasang surut tidak begitu besar
2. Hasil sedimentasi yang cukup banyak di muara
3. Adanya hujan yang berkepanjangan
4. Adanya laut dangkal dengan ombak yang tidak besar
5. Adanya arus laut yang kencang
Pantai delta dapat terjadi karena ... .
a. 1, 2, dan 4
b. 1, 2, dan 5
c. 1, 2, dan 3
d. 2, 3, dan 4
e. 3, 4, dan 5

15.  Sistem penginderaanjauh dapat digunakan untuk ... .
a. mengetahui keadaan bumi secarajelas
b. mengetahui posisi instalasi militer musuh
c. mengetahui pergerakan gelombang laut
d. mengetahui luas kawasan yang berpotensi bahaya
e. mengetahui berbagai macam gejala yang terjadi di muka bumi

16.  Berikut ini merupakan manfaat dari relokasi industri bagi negara berkembang adalah, kecuali ... .
a. terbukanya lapangan kerja
b. menambah devisa negara
c. adanya proses alih teknologi
d. terjadinya pemindahan modal
e. terjadinya monopoli perdagangan

17.  Jumlah penduduk di Kecamatan Desa Sukamaju adalah 2.750 jiwa yang terdiri dari penduduk:
- usia 0-14 tahun =1.050 jiwa,
- usia 15 - 64 tahun = 1.500 jiwa,
- penduduk berusia 65 tahun ke atas = 200 jiwa.
Dengan menggunakan rumus "Dependency Ratio" akan diketahui bahwa di Kecamatan Sukamaju setiap 100 orang penduduk yang produktif akan menganggur beban sebanyak....
a. 53jiwa
b. 60 jiwa
c. 77 jiwa
d. 83 jiwa
e. 97 jiwa

18.  Diketahui jumlah penduduk suatu daerah adalah 500.000 jiwa, dengan luas wilayah 2000 km2, maka kepadatan penduduk daerah tersebut adalah ....
a. 200 jiwa/km2                                         d.   750 jiwa/km2
b. 250jiwa/km2                                                    e.   3000 jiwa/km2
c. 500 jiwa/ kmz .

19.  Di negara-negara maju, pariwisata menjadi sumber devisa yang potensial. Oleh karena itu, pariwisata dijadikan suatu kegiatan industri. Hal ini dikarenakan... .
a. dapat dijadikan arena pergaulan antar­ bangsa
b. arus wisatawan asing terus meningkat
c. merupakan kegiatan ekonomi yang produktif
d. membutuhkan pengelolaan yang profesional
e. tidak terlalu mudah dipengaruhi oleh laju inflasi

20.  Terjadinya lahar dingin disebabkan oleh peristiwa... .
a. turunnya hujan dan vulkanisme
b. adanya angin puting beliung
c. gempa tektonik berskala besar
d. gempa vulkanik
e. meletusnva gunung berapi secara eksplosif

21.  Berikut ini adalah sarana yang paling mutakhir dewasa ini untuk menggambarkan fenomena permukakan bumi berbasis spasial dalam geografi yakni... .
a. penginderaan jauh
b. Sistem Informasi Geografis
c. peta
d. mitigasi bencana
e. fotogrametri

22.  Landasan pacu Bandara I Gusti Ngurah Rai panjangnya 2 km tergambar dalam peta sepanjang 5 cm, sedangkan pada foto udara 4 cm, berarti skala foto udaranya adalah ....
a. 1 :100.000
b. 1 : 80.000
c. 1 : 75.000
d. 1 : 50.000
e. 1 : 40.000

23.  Jika memerhatikan rata-rata suhu udara di setiap tahunnya, salinitas laut di Indonesia harusnya tinggi, tetapi kenyataannya tidak seperti di Laut Mati, penyebabnya adalah ...
a. kelembaban udara rendah
b. vegetasi tropik rapat
c. curah hujan tinggi
d. tipe sungai ephemeral
e. penguapan rendah

24.  Pertumbuhan penduduk nol (zero population growth) di suatu negara akan terjadi jika ada kondisi ...
a. migrasi keluar nol
b. kelahiran sama dengan migrasi keluar
c. kelahiran sama dengan kematian
d. bencana alam
e. seluruh pasangan suami istri hanya memiliki dua anak

25.  Menurut Junghuhn, wilayah yang terletak pada ketinggian kurang dari 600 meter di atas permukaan laut, dapat diklasifikasikan , tipe iklim ... .
a. panas
b. sejuk
c. sedang
d. dingin
e. gurun

26.  Proyeksi yang sangat cocok digunakan untuk memetakan daerah lintang 45° adalah....
a. proyeksi azimuthal
b. proyeksi silinder
c. proyeksi kerucut
d. proyeksi equivalen
e. proyeksi conform


27.  Berdasarkan ketinggian seperti gambar maka ketinggian daerah X adalah ....
a. 300 m
b. 250 m
c. 200 m
d. ,150 m
e. 100 m

28.  Pertemuan puncak (KTT) dunia yang dihadiri para kepala negara mengenai pembangunan berkelanjutan di Denpasar Bali tahun 2007, mengambil isu pokok tentang ... .
a. tata ekologi kota
b. ketersediaan air bersih
c. penanganan sampah
d. pencegahan polusi udara
e. penabahan iklim

29.  Pernyataan:
(1) pengamatan data untuk prakiraan cuaca
(2) pendataan dan pembangunan jaringan transportasi
(3) pengembangan 'wilayah untuk pemukiman penduduk
(4) pengamatan data sedimentasi luas waduk
(5) pemantauan pergeseran pantai dan arus laut
Pemanfaatan citra penginderaan jauh untuk bidang metereologi dan hidrologi adalah nomor... .
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (1) dan (4)
d. (3) dan (5)
e. (4) dan (5)

30.  Pemyataan:
(1) biaya yang diperlukan lebih mahal daripada survei lapangan
(2) data dapat dipanggil dan diulang dengan cepat
(3) data tidak menunjukkan ketampakan asli
(4) data dapat diubah serta dianalisis secara cepat, tepat, dan efisien
(5) memroduksi kembali suatu peta memerlukan waktu lama
Keunggulan Sistem Informasi Geografis (SIG) adalah nomor....
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (4)
d. (3) dan (4)
e. (4) dan (5)

31.  Di pulau Sumafera angin barat berhembus pada bulan November sampai dengan Maret karena... .
a. tekanan udara di Asia antar bulan November sampai Maret lebih tinggi daripada di Australia
b. perbedaan suhu yang sangat signifikan
c. tekanan udara di Asia antar bulan November sampai Maret lebih rendah daripada di Australia
d.   tekanan udara di Australia antar bulan No vember sampai Maret lebih tinggi daripada di Asia
e. tekanan udara di Asia antar bulan November sampai Maret lebih rendah sama dengan diAustralia

32.  Potensi geothermal untuk pembangkit listrik di Kalimantan cukup besar. Hal ini disebab­kan karena....
a. gejala vulkanisme banyak dijumpai di Kalimantan
b. Kalimantan merupakan pulau yang terbesar di Indonesia
c. Kalimantan merupakan wilayah yang sangat potensial
d. hujan banyakditemui di Kalimantan
e. Kalimantan terdapat banyak hutan


33.  Jumlah penduduk X = 100.000 orang, Y= 300.000 orang dan Z = 500.000 orang. Jika jarak X ke Y= 100 km, jarak X ke Z= 100 km dan jarak Y ke Z= 200 km, maka perbandingan kekuatan interaksinya adalah ... .
a. X dan Z lebih besardaripada Y dan Z
b. X dan Z lebih besar daripada X dan Y
c. Y dan Z lebih besar daripada X dan Y
d. Y dan Z lebih besar daripada X dan Z
e. Z dan X lebih besar daripada Y dan Z

34.  Perhatikanlah pemyataan di bawah ini dengan saksama!
1. Memudahkan penetuan tinggi bangunan
2. Menambah aspek keindahan
3. Membantu perhitungan dengan cermat
4. Membantu perhitungan konstruksi bangunan
Peta diperlukan dalam perencanaan lokasi bangunan ditunjukkan pada nomor... .
a. 1, 2, dan 4
b. 1, 2, dan 3
c. 2, 3, dan 4
d. 1 dan 2
e. 3 dan 4

35.  Perhatikanlah pemyataan di bawah ini dengan saksama!
1. Hujan yang lebat
2. Hujan berlangsung singkat
3. Hujan disertai kilat
4. Hujan yang mengakibatkan banjir
Ciri-ciri dari hujan konveksi ditunjukkan pada nomor... .
a. 1, 2, dan 3        
b. 1, 2, dan 4        
c. 2, 3, dan 4
d. 1 dan 2
e. 3 dan 4

36.  Faktor yang menghambat majunya perindustrian di Indonesia adalah karena kekurangan... .
a. hubungan politik
b. modal dan tenaga ahli
c. tenaga kerja dan alat perhubungan
d. modal dan bahan mentah
e. lokasi industri dan daerah pemasaran

37.  Untuk menentukan lokasi sebuah pabrik harus dipertimbangkan berbagai hal, salah satu syarat yang hares dipenuhi ialah letaknya berjauhan dengan daerah pemuki­man. Penetapan syarat tersebut erat kaitannya dengan... .
a. pengamanan limbah industri
b. fasilitas tenaga kerja
c. penyediaan tenaga kerja
d. pemasaran hasil industri
e. perluasan lokasi industri

38.  Desa yang sudah mampu mengembangkan potensi-potensi sumber daya secara optimal dan daya interaksinya dengan wilayah luar sudah tinggi dinamakan ... .
a. desa transisi
b. desa tradisional
c. desa swadaya
d. desa swakarsa
e. desa swasembada


39.  Di bawah ini adalah rumus yang digunakan untuk mengukur kekuatan interaksi antar­wilayah yakni...
a.   
b.  
c.   
d.  
e.   
40.  Arah angin di belahan bumi selatan mengalami pembiasan ke kiri dan di utara ke sebelah kanan. Hal ini terjadi karena ... .
a. revolusi bumi
b. rotasi matahari
c. rotasi bumi
d. pemepatan kufub
e. gerak lempeng litosfer

41.  Pencacahan yang dilakukan terhadap penduduk yang secara administrasi betul­betul merupakan penduduk disebut...
a. sensus de yure
b. sensus de facto
c. survei penduduk
d. regristrasi penduduk
e. observasi

42.  Berikut ini merupakan manfaat dan komposisi penduduk menurut umur adalah... .
a. mengetahui tingkat pendidikan
b. mengetahui rasio ketergantungan
c. mengetahui pendapatan penduduk
d. mengetahui sex ratio
e. mengetahui kepadatan penduduk

43.  Citra foto yang dibuat mengunakan semua spektrum sinartampakmulai dari wama merah sampai dengan warna ungu disebut... .
a. foto inframerah
b. Foto oblique
c. foto pankromatik
d. foto ortokromatik
e. foto multi spectral

44.  Data yang dikelola dalam Sistem Informasi Geografi (SIG) yakni ... .
a. data teristis dan data numerik
b. data atribut dan data visual
c. data teristis dan data lapangan
d. data visual dan data lapangan
e. data spasial dan data atribut
45.  Pada dasarnya prinsip dari Teori Lokasi We­ber adalah ... .
a. perlu pengkajian terhadap risiko susut
b. penentuan lokasi industri di tempatyang tersedianya bahan mentah
c. penentuan lokasi industri di tempat yang terkosentrasinya penduduk
d. perlu penetapan upah minimum regional
e. penentuan lokasi industri di tempat yang risiko atau ongkosnya paling minimal


46.  Angka I seperti gambar menunjukkan proses transisi penduduk, dimana... .
a. kelahiran dan kematian tinggi                                       d.   kematian tetap kelahiran rendah
b. kematian dan kelahiran menurun                                  e.   kelahiran tinggi dan kematian rendah
c. kelahiran dan kematian tetap

47.  Pernyataan:
(1) Teknologi masih sederhana
(2) Sulit mencari bahan baku
(3) Modal masih sangat terbatas
(4) Daya beli masyarakat rendah
(5) Keuntungan yang diperoleh kecil
Kendala pertumbuhan industri rakyat di In­donesia adalah nomor... .
a. (1), (2), dan (3)                                                              d.   (1), (2), dan (5)
d. (2), (4), dan (5)                                                                         e.   (3), (4), dan (5)
c. (1), (3), dan (4)

48.  Lokasi A sangat sesuai untuk pengembangan industri gula pasir karena ... .
a. berlokasi dekat dengan bahan baku                              d.   berada di dataran rendah
b. berada di tengah pernukiman                                        e.   termasuk kebutuhan pokok penduduk
c. sarana perhubungan terjamin

49.  Penempatan pusat-pusat pertumbuhan di tempat yang memungkinkan partisipasi manusia secara maksimum, merupakan adaptasi dari teori ... .
a. gravitasi                                                                         d.  konektivitas
b. potensi penduduk                                                         e.  ternpat sentral
c. interaksi wilayah

50.  Perhatikanlah gambar gunung di bawah ini dengan saksarna!
Jenis gunung yang terdapat pada gambardi atas adalah ... .
a. gunung api strato
d. gunung api aktif
b. gunung api perisai
e. gunung api pasif
c. gunung api maar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar